Siapkah Anak Anda Menjalani Era Digital?
Siap sejak dini menjalani era digital teknologi
Bahaya di Masa Depan
Di masa depan, bahkan sekarang ini, makin banyak pekerjaan manusia yang digantikan mesin atau komputer. Inilah yang disebut sebagai Era Digital.
​
Banyak pekerjaan sekarang dapat dikerjakan siapa saja, bahkan tanpa modal besar, misalnya:
-
membuka toko online sangat mudah dan gratis
-
membuat film dapat dilakukan siapa saja hanya dengan handphone dan youtube
​
Bayangkan 15-20 tahun lagi ketika anak kita sudah dewasa. Sangat mungkin pekerjaan yang sekarang ada sudah hilang di masa itu. Anak kita akan semakin susah bersaing di masa depan.
​
​
Siapkan Masa Depan Anak
Caranya : belajar teknologi sejak dini!
​
Pekerjaan terkait teknologi tidak akan hilang, malah akan semakin berkembang. Salah satu ilmu penting dalam teknologi adalah coding (pemrograman komputer).
​
Di tawabocah, kami membantu Anda mempersiapkan masa depan anak. Belajar coding di tawabocah dapat dilakukan di mana saja, kapan saja, oleh siapa saja, mulai dari anak usia 7 tahun. Anak bisa mengikuti dan praktek kursus coding online yang kami tawarkan. Anak bisa mengenal coding, membuat animasi, game, dan presentasi sendiri, dengan cara yang sangat seru dan menyenangkan.
Kenapa Belajar Coding di Tawabocah?
* syarat & ketentuan berlaku
Sekali Bayar Untuk Selamanya
Tidak ada biaya bulanan atau biaya tiap kedatangan. Kalau ada update bahan kursus, kami akan memberikan secara GRATIS *
Harga Terjangkau
Harga kursus kami maksimal Rp 200.000 tanpa mengurangi kualitas
Belajar Online
Proses belajar online lewat youtube, diskusi online, atau dipandu privat lewat whatsapp atau zoom *
Investasi Masa Depan
Peluang kerja atau usaha sendiri di masa depan yang banyak memerlukan skill coding
Mudah & Cepat
Mulai sekarang! Tidak perlu laptop mahal. Kalau Anda punya laptop atau tablet android, Anda bisa langsung mulai
Cerdas & Kreatif
Mengalihkan kegemaran anak bermain game. Sebaliknya, anak bisa belajar membuat game